Tuesday, January 9, 2018

Bahaya Pestisida

Malem sobat bloger
Kembali disini saya akan berbagi artikel lagi tentang bahaya nya obat PESTISIDA bagi kesehatan mahluk hidup/Manusia
Tak perlu lama-lama langsung saja ke topik kita 😄😉

Menurut WHO (Word Health Organization) diperkirakan
Terdapat 3 juta kasus keracunan pestisida setiap tahun nya, dengan angka kematian mencapai 220.000.


Dalam kadar tertentu pestisida dapat 
Berpengaruh pada kesehatan saraf :
>> Penurunan daya ingat (memory loss) 
>> Penurunan kemampuan koordinasi
>> Penurunan kecepatan respon pada rangsangan
>> Penurunan penglihatan
>> Penurunan kemampuan motorik (gerak) 

Selain berpengaruh pada saraf terpapar
Pestisida dalam konsentrasi tertentu dalam
Waktu yg lama dapat menyebabkan :
>> Asthma
>> Alergi dan hipersensitivitas
>> Kanker
>> Gangguan hormonal
>> Gangguan reproduksi dan perkembangan janin


Sedikit pengertian tentang PESTISIDA !!
PESTISIDA tersusun atas bahan aktif yg mampu membunuh organisme target,
Dan bahan yg bersifat inert yg membantu bahan aktif bekerja lebik efektif.
Bahan tersebut bersifat racun jika terhirup maupun jika terserap kulit. 

Berikut ini mungkin prosedur keamanan penggunaan PESTISIDA atau rekomendasi yg dapat saya berikan kepada para pengguna pestisida khusus nya sobat Petani indonesia :
>> Gunakan sarung tangan
>> Gunakan kaca mata
>> Gunakan sepatu boots
>> Gunakan masker
>> Gunakan respirator
>> Dan paling penting yg perlu di ingat setelah anda menggunakan PESTISIDA yaitu 
Cuci tangan dan muka setelah selesai Wajib!! 

Di inget² ya sobat bloger Petani indonesia, karena keselamatan kita lebih penting.
Mudah-mudahan arikel ini bisa memberi anda sedikit pengetahuan tentang bahaya nya PESTISIDA bagi Manusia
Kalo buat hama mah ya gak papa ya sobat heheehe

Sekian dulu artikel saya kali ini
Tuggu update an artikel saya selanjut nya
Terima kasih sudah mengunjungi blog ini.


2 comments:

Silakan kasih komentar kalian dibawah

Artikel terkait

Bagaimana cara mengatasi penyakit Patek/antraknosa atau krepek

Bagaimana sih cara mengatasi penyakit patek /antraknosa/krepek pada tanaman cabai??  Petani memang sedikit dbuat kewalahan dengan penyakit...